Sesuai informasi, sudah ada beberapa pejabat yang menyetor dana puluhan juta rupiah.
Kepala Inspektur Wilayah Kabupaten, Sujito, mengaku prihatin dengan ulah oknum yang merusak nama baik Penjabat Bupati Jember, Teddy Zarkasi. Dia minta pejabat Pemkab Jember waspada, sebab semuanya hanya akal-akalan orang yang berusaha mengeruk keuntungan. (Edison)