Persyaratan Akte Kelahiran Memberatkan Walimurid

Kepala Bidang TK-SD Dinas Pendidikan, Jumari, minta sekolah tidak menerapkan aturan yang kaku. Seharusnya sekolah bisa berkoordinasi dengan Dispenduk Capil dan mengusulkan pembuatan akte kelahiran kolektif. Langkah itu perlu ditempuh untuk meringankan siswa dan walimurid, apalagi murid yang lokasi rumahnya di pedesaan . (Edison)

Comments are closed.