UNEJ Inginkan Kampus Resto Dikembalikan Sebagai Apotek

Apalagi menurut Pembantu Rektor 2 Universitas Jember (UNEJ), Yani Yanuar, apotek itu sudah mengantongi ijin HO dan IMB.

Diberitakan sebelumnya, Komisi B DPRD Jember merekomendasikan penutupan rumah karaoke Kampus Resto karena tidak sesuai dengan ijin HO dan IMB-nya. (Hafit)

Comments are closed.