Perekaman Data e-KTP Sudah Lebih 45 Ribu

Tidak logis jika evaluasi dilakukan baru sepekan setelah pelaksaan elektronik KTP (e-KTP). Sampai saat ini e-KTP di seluruh kecamatan juga sudah jalan, bahkan perekaman data sudah mencapai 45 ribu lebih.

Terkait penggunaan anggaran, semua sudah melalui prosedur yang besar. Isman tidak ingin ada dampak hukum, sehingga semuanya dijalankan sesuai prosedur. (Edison)

Comments are closed.