12 Anggota DPRD Tandatangani Persetujuan Hak Interpelasi

Hingga Kamis siang ada 12 anggota DPRD Jember yang menandatangani persetujuan penggunaan hak interpelasi.

Penggagas hak interpelasi, Ayub Junaidy, memprediksi jumlah anggota DPRD Jember yang mendesak penggunaan hak interpelasi semakin banyak, sehingga bisa memenuhi syarat minimal penggunaan hak interpelasi.

Comments are closed.