Jember Selatan Dijamin Tidak Kekurangan Air

Musim ekstrem tahun ini hanya terjadi untuk sekali tanam saja, namun kemudian cuaca semakin bersahabat.

Bahkan sejak tahun yang lalu Dinas Pengairan sudah mengoperasikan 141 unit sumur pantek yang siap mensuplay air irigasi di sawah-sawah petani di Jember selatan, yang memang rawan menderita kekeringan.

Tahun ini Jember memang menargetkan peningkatan hasil produksi padinya hingga mencapai 900 ribu sampai 1 juta ton. Sebelumnya banyak pihak yang pesimis karena adanya musim kemarau dan cuaca ekstrem. Namun target tersebut masih realistis, dan dia yakin bisa dicapai.

Bahkan Ketua KTNA Jember, Muksin, optimis target 1 juta ton bisa direalisasikan. (Edison)

Comments are closed.